Skip to main content

Posts

Showing posts from November, 2017

Soal Latihan Agama Hindu Kelas XII (Essay)

SOAL LATIHAN AGAMA HINDU KELAS XII IPA/IPS Nama: Kelas : Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan Jelas benar! 1. Raja Dasaratha dalam usahanya untuk mendapatkan anak yang baik (suputra) beliau melaksanakan yajna dengan pergi sendiri ke asram rsi Asrengga untuk bisa melaksanakan berbagai yajna untuk bisa mendapatkan anak yang suputra. Tuliskan dan jelaskan yajna berdasarkan jenisnya! 2. Tuliskan apakah yang dimaksud dengan Jnana marga dan berikan contoh nyata orang yang menerapkan jnana marga tersebut! 3. Aspek atau tingkatan dari moksa berdasarkan keadaan atma dalam hubungannya dengan Tuhan, yang terpenting dan patut menjadi kunci pemikiran untuk mencapai moksa itu adalah agar kita dapat melenyapkan pengaruh “awidya (maya)” dalam alam pikiran itu, sehingga atma akan mendapat kebebasan yang sempurna. Tuliskan tentang sarupya moksa dan berikan contohnya! 4. Purana adalah salah satu metodologi untuk menyampaikan kebenaran weda, antara lain dalam bhagawanta purana dijela...